Lebih mudah dengan laser

Pertemuan ahli mata indonesia-belanda membicarakan perkembangan laser untuk pengobatan mata. perkembangan itu a.l, dari penggunaan laser argon untuk glaukoma ke laser yag untuk mata katarak. (ilt)

Sabtu, 9 November 1985

PENGOBATAN mata dengan sinar laser bukan hal baru di Indonesia. Sudah diperkenalkan sekitar tiga tahun yang lalu (TEMPO, 24 Juli 1982). Namun, masa itu pengobatan hanya terbatas pada pengobatan kerusakan retina mata (selaput jala). Prinsipnya menyolder pembuluh darah yang bocor pada retina mata. Kini, penggunaan laser mengenal beberapa kemajuan. Hal ini terungkap pada Pertemuan Bersama Ahli Mata Indonesia-Belanda, yang diseleng...

Berita Lainnya