Bila Bengkel Ceroboh

Pabrik pembuat pesawat ini dipersalahkan karena akibat kecerobohan dalam reparasi sehingga terjadi kecelakaan. hasil pemeriksaan komisi kecelakaan udara unyusho. (ilt)

Sabtu, 28 September 1985

DIKAWAL mobil polisi, 13 potong puing pesawat B-747 JAL yang jatuh di Gunung Osutaka, 12 Agustus, diangkut ke Mitaka, Tokyo, pekan lalu. Di situ, di Lembaga Teknologi Penerbangan dan Ruang Angkasa Jepang, sebuah tim khusus Unyusho (Kementerian Perhubungan) akan melanjutkan penelitian untuk menyimpulkan penyebab kecelakaan yang membunuh 520 jiwa itu. Tetapi, tiga hari sebelumnya, Komisi Penyelidikan Kecelakaan Udara Unyusho meny...

Berita Lainnya