Dari gen jawa sampai asmat

Abdul salam m. sofro, menyampaikan makalah pada seminar. isinya: penelitian terhadap populasi genetik dengan sampel darah 14 suku di indonesia, mengenali konstelasi populasi, misalnya evolusi mikromanusia.(ilt)

Sabtu, 27 Juli 1985

SEBUAH makalah menarik muncul dalam Seminar Nasional Biokimia VI di Bogor. Satu-satunya yang berbicara tentang genetika manusia di tengah seminar yang dihadiri sekitar 300 ahli biokimia itu dua minggu lalu, makalah ini merupakan bagian hasil penelitian selama tiga tahun, dengan pendataan 2.091 sampel darah 14 suku bangsa Indonesia, mulai Jawa sampai Asmat. "Penelitian seperti ini belum pernah dilakukan di Indonesia," ujar Prof. Dr...

Berita Lainnya