Mengkaji budaya alon-alon

Robert Levine dari California State University, AS, mengadakan penelitian tentang kesadaran waktu oleh masyarakat Jepang, Indonesia, dst. Indonesia jadi juru kunci. (ilt)

Sabtu, 23 Maret 1985

ORANG Indonesia lamban ? Profesor Robert Levine dari Amerika mengujinya dengan kecepatan pegawai kantor pos Indonesia melayani pembeli prangko. Suatu hari, profesor itu antre di sebuah kantor pos kecil di sekitar Solo. Begitu tiba gilirannya, pegawai kantor pos, yang mengetahui bahwa sang pembeli orang Amerika, serta merta bersukacita dan membuka perbincangan tentang keponakannya yang sedang belajar di AS. Akibatnya, acara sa...

Berita Lainnya