Bukan jam karet

Disertasi anung kusnowo, 43, menemukan pembuatan osilator dengan menggunakan sel absorpsi h2co. kemajuan baru dalam bidang laser. dapat untuk pembuat jam atom yang mempunyai kesalahan 1 detik dalam 3 juta thn.

Sabtu, 25 Januari 1986

SEORANG putra Indonesia mungkin akan memahatkan namanya dalam kancah standar internasional. Dia adalah Dr. Anung Kusnowo, 43, yang mempertahankan disertasinya di depan guru besar Universitas Indonesia, bulan lalu. Alumnus Jurusan Fisika ITB ini ternyata berhasil mempertahankan disertasi berjudul High Resolution Non-Linear Laser Spectroscopy of CH4 and H2CO in an External Cell Configuration, dengan predikat sangat memuaskan. Pre...

Berita Lainnya