Hatta dan ring antimandul

Hatta sunanto dari unwama, bantul, melakukan percobaan untuk menerobos kemandulan pohon lengkeng. hasilnya, lengkeng yang hanya bisa berbuah di dataran tinggi kini bisa berbuah di dataran rendah.

Sabtu, 10 Oktober 1987

LENGKENG, tumbuhan yang dulu dikenal hanya bisa berbuah bila ditanam di daerah sejuk, kini tak lagi pilih-pilih t mpat untuk berkembang biak. Tumbuhan itu sudah bisa berbuah di dataran rendah. Buktinya: pohon lengkeng yang ditanam Bu Karno di pekarangan rumahnya di Tegalrejo, Yogyakarta, 16 tahun silam, baru-baru ini panen untuk pertama kalinya. "Tadinya, saya kira pohon ini mandul," ujar Bu Karno. Saking gembiranya, panen perdan...

Berita Lainnya