Membangun surga baru di Taman Mini

Pusat peragaan ilmu pengetahuan dan teknologi akan dibangun di kompleks tmii. digelarkan 400 obyek peragaan, mewakili semua wahana ilmu2 dasar serta terapannya karya-karya seni didasari bid. keilmuan.

Sabtu, 20 Juni 1987

MEMPERAGAKAN ilmu dan teknologi ternyata tak murah. Ini tampak pada proyek Menteri Riset dan Teknologi B.J. Habibie: Pusat Peragaan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (PPIPT). "Untuk gedungnya saja dibutuhkan dana Rp 40 milyar, sedangkan isinya perlu 300 juta franc (sekitar Rp 82,5 milyar)," ujar Brigitte Coutant, juru bicara Cite des Sciences et de I'Industrie dari Prancis, yang menyelesaikan studi kelayakan proyek itu, dua pekan s...

Berita Lainnya