Gerbong-gerbong hari esok

Jepang berhasil menciptakan kereta api sistem lmc, yang kecepatannya bisa mencapai 400-500 km/jam. tak menimbulkan kebisingan dan getaran, karena terapung di atas rel magnet & merupakan ka masa depan.(ilt)

Sabtu, 14 Februari 1987

TATKALA 42 detik setelah start jarum speedometer menunjukkan angka 400,8 km/jam, Yoshitayu Kyotani langsung berteriak, "Banzai! (Hidup) !" Sebuah rekor dunia baru kendaraan di atas rel yang ditumpangi penumpang telah pecah, hingga pantaslah ahli teknik Japan National Railway (JNR - perusahaan kereta api nasional Jepang) itu bersorak gembira. Pemecahan rekor pada Rabu pekan lalu itu dianggap bukan saja prestasi gemilang, tapi sek...

Berita Lainnya