Robot jepang melawan api

Toshio fukuda dan hidemi hasokai merancang pembuat an robot terbang untuk pemadam kebakaran. berupa 4 buah silinder yg dilengkapi dgn lengan dan tangan, serta mikrokomputer tipe pc-98.

Sabtu, 8 Desember 1990

NYALA api tiba-tiba mengamuk di satu kamar lantai 24 sebuah kondominium 28 lantai di Tokyo. Isi kamar ludes, hangus. Untung, sistem penangkal api di gedung jangkung itu rupanya cukup sigap. Lidah api dilumpuhkan sebelum merembet ke kamar-kamar yang lain. Masih untung lagi, karena sistem pemadam api di kamar itu tak macet. Seandainya tak berfungsi, sudah bisa dipastikan kebakaran besar akan berkobar. Di tengah musibah api semacam itu, m...

Berita Lainnya