Hamlet di gerbang tol

Di prancis ada teknik baru untuk menghindari antrean kendaraan di mulut jalan tol, yang disebut hamlet hamlet memancarkan gelombang radar yang diterima lencana elektronik, dan mencatat uang yang harus dibayar.

Sabtu, 27 Oktober 1990

JALAN tol menjadi lahan bisnis yang subur di Prancis. Dengan panjang ruas jalan 600 km, gerbang tol di Prancis bisa mengeduk 17 milyar franc (Rp 5,8 trilyun) setahun, dari sekitar 30 juta mobil yang berkeliaran di Prancis. Dengan populasi mobil yang tinggi itu, kini muncul masalah baru: sering terjadi antrean panjang di mulut tol, hal yang juga sering terjadi di mulut-mulut jalan tol Indonesia. Di akhir pekan, antrean itu bisa berkilo-...

Berita Lainnya