Perahu terbang

Sekelompok mahasiswa teknik ui berhasil membuat hovercraft, yang dinamai proto x-1. bobotnya 15o kg, mampu mengambang di udara. bisa meluncur dengan kecepat- an 50 km/jam. kini direncanakan membuat proto x-2.

Sabtu, 10 November 1990

BUAT banyak orang Indonesia, hovercraft masih terhitung asing. Paling-paling kendaraan amfibi ini bisa dilihat dalam film, seperti yang pernah dipakai ngebut James Bond dalam salah satu filmnya. Kini, sekelompok mahasiswa Teknik Mesin Universitas Indonesia, Depok, telah berhasil membuat sebuah hovercraft. Hasil karya mereka, dua pekan lalu, dipajang di arena pameran teknologi pemuda dan mahasiswa di Graha Pemuda, Senayan, Jakarta. Rup...

Berita Lainnya