Tak ada uu anti-bising

Polusi suara yang ditimbulkan pabrik golden milik johan mardjono di palmerah utara diadukan ny. daryati kepada laksamana sudomo. pemeriksaan terhadap johan memang dilakukan, tapi penyelesaian belum ada. (hk)

Sabtu, 25 Maret 1978

ADA seorang nyonya yang merasa bising karena sebuah pabrik dekat rumahnya, dan ia dengan gagah herani merperkarakannya. "Jika tak ada Opstib memberantas pungli," begitu menurut pikiran Nyonya Daryati, penduduk Palmerah Utara, Jakarta Barat itu, "saya tidak akan membawa urusan ini kepada yang berwajib --sebab bakal percuma saja." Karena nyonya ini memang menyadari, urusannya dapat dianggap sepele oleh hamba hukum. Setidaknya...

Berita Lainnya