"KPK Tidak Berpangku Tangan"

Wawancara pelaksana tugas juru bicara Komisi Pemberantasan Korupsi, Ali Fikri, soal 100 hari pertama kepemimpinan Firli Bahuri. Ali Fikri menyebutkan operasi tangkap tangan bukan satu-satunya ukuran keberhasilan.

Tempo

Sabtu, 28 Maret 2020

LIMA pemimpin Komisi Pemberantasan Korupsi periode 2019-2023 telah 100 hari memimpin lembaga itu sejak dilantik pada 20 Desember tahun lalu. Dalam kurun tersebut, kinerja Ketua KPK Firli Bahuri bersama empat wakilnya dinilai minim gebrakan. Salah satu ukurannya: KPK tak pernah lagi menggelar operasi tangkap tangan (OTT). Sejumlah kasus yang ditangani pun merupakan warisan dari pimpinan periode sebelumnya. Pelaksana tugas juru bicara KPK, Ali Fikr

...

Berita Lainnya