Setelah Si Mas Gagal Membantu

SEJUMLAH rekaman telepon muncul dalam persidangan Artalyta pada pekan lalu. Isinya, antara lain, menggambarkan keakraban dia dengan sejumlah petinggi Kejaksaan Agung. Rekaman percakapan dengan tersangka jaksa Urip Tri Gunawan juga diputar. Tapi Urip berkukuh menolak bahwa yang diperdengarkan dalam sidang itu suaranya.

Senin, 16 Juni 2008

”Gimana, Yin.” ”Itu, si Urip. Tapi ini aku sudah pakai nomor telepon lain ini, aman. Ketangkep KPK di rumah.” ”Di mana ketangkep?” ”Kan, mau eksekusi itu kan….” ”Eksekusi apa?” ”Ya, biasa. Tanda terima kasih itu.” ”Terima kasih apa? Perkara apa?” ”Enggak ada sebenarnya? Enggak ada perkara apa-apa. Cuma dia kan baru terima dari Urip... Urip kita. Sekarang telepon dulu Antasari, deh. Bagaimana cara ngamaninnya

...

Berita Lainnya