Sebuah Titik dalam Perjalanan Kesenian Indonesia

Minggu, 18 Mei 2003

Reformasi seni dimulai dari fotografi. Meski fotografi (apa pun alirannya, termasuk jurnalistik) selalu gamang meletakkan dirinya di dalam dunia kesenian, adalah fotografi yang kemudian memulai sejarah itu. Mungkin dengan sebuah "pembaruan" teknis, tetapi melalui sebuah pencerahan. Melalui foto, kita semua, mata warga Indonesia, kemudian menyaksikan momen-momen penting dan bersejarah melalui foto. "Inilah kekuatan fotografi: berbeda dengan sinem...

Berita Lainnya