Pengarang alger di amerika

Pengarang di as abad 20, horatio alger. berkat bukunya yang berjudul "ragger dick, or street life in new york" isinya semacam mithos tujuan hidup yang kemudian dikenal orang amerika untuk mencapai sukses.

Sabtu, 26 Juni 1976

ADALAH seorang anak Amerika yang bernama Horatio. Bapaknya seorang pendeta abad lalu. Dan seperti banyak pendeta, ia orang alim dan menuntut agar anaknya alim pula. Maka si anak dididik keras dalam soal disiplin belajar dan sembahyang. Bapaknya mendesak agar anaknya jadi pendeta. Maka ketika selesai sekolah di Harvard, ia masuk lagi ke jurusan "ketuhanan", yakni Harvard Divinity School. Ia lulus waktu umurnya 28. Tapi seb...

Berita Lainnya