Arsitek si miskin

Cerita seorang arsitek mesir bernama hassan fathy yang belajar dari arsitektur kuno. ia berhasil membuktikan batu bata lumpur tahan lama sebagai bahan bangunan. (fk)

Sabtu, 13 Maret 1976

KALI ini cerita dari Mesir. Seorang arsitek pergi ke desa. Desa yang dikunjunginya terletak di daerah Nubia, dekat kota Aswan. Ketika memasuki dusun pertama di situ, sang arsitek -- Hassan Fathy -- tahu: ia telah menemukan apa yang dicarinya. Adapun ia tengah mencari satu segi teknis bangunan yang direncanakannja. Ia merencanakan bangunan yang batu batanya dibuat dari lumpur sederhana, sebagaimana rumah petani Mesir. Da...

Berita Lainnya