Berbicara dalam bisu

Film-film bisu karya sineas Jerman, yang penuh pernyataan, diputar pekan silam oleh kine klub Dewan Kesenian Jakarta dan Goethe Institut dengan iringan musik hidup dari jerman.

Sabtu, 27 November 1993

BISU berarti bicara. Ini kata master film bisu Charlie Chaplin. Di dalam drama, kata bertebaran dan menjadi jiwa dari seluruh bentuk kesenian itu. Di dalam sinematografi, gambar dan musik menjadi bahasa. Di Jerman, ''bahasa bisu'' melalui film dipelopori oleh sineas terkemuka semacam Fritz Lang, F.W. Murnau, dan Ernst Lubitsch. Sebagian karya para sineas besar inilah yang pekan silam dipertunjukkan oleh Kine Klub Dewan Kesenian Jakarta, yang bekerja ...

Berita Lainnya