Perginya seorang gelandangan

Raj kapoor, 64, bapak film india, meninggal dunia. produser dengan film-film laris itu diserang asma dan meninggal setelah sebulan tak sadarkan diri. namanya terkenal bagi penggemar film-film india.

Sabtu, 11 Juni 1988

PLAK-plak nduttt . . . plak-plak nduttt. Wahai, penggemar berat film India - kaum yang gemar pada kerling, lenggok, gelayut, dan irama yang mendayu-dayu, entah riang entah tidak - bersedihlah: Raj Kapoor wafat. Aktor, sutradara, dan produser itu telah meninggalkan penggemarnya di dunia fana, Kamis pekan lalu, sewaktu usianya belum genap 64 tahun. Komplikasi asma menggerogoti tubuhnya. Napasnya megap-megap ketika ia menghadiri ...

Berita Lainnya