Ahmad Tohari
Roh Novel Sudah Terwakili

Senin, 7 November 2011

Trilogi novel Ronggeng Dukuh Paruk karya Ahmad Tohari adalah karya penting dalam kesusastraan Indonesia. Berthold Damshauser, peneliti sastra Jerman, menyatakan lebih dari 50 skripsi dan tesis di Leiden dan Lund University, Swedia, lahir dari novel itu. Bahkan, pada 1990-an, novel itu menjadi bacaan wajib mahasiswa jurusan sastra Asia Timur di sana.

Ronggeng Dukuh Paruk: Catatan buat Emak pertama kali diterbitkan Gramedia pada 1982, yang disusul

...

Berita Lainnya