Mesin Pengolah Mineral Logam

ITS Surabaya menciptakan mesin pengolah mineral logam yang diklaim lebih efektif dan efisien daripada produk Cina. Mampu mengolah bijih mineral berkualitas di bawah standar ekspor.

Minggu, 11 Maret 2018

PENELITI dari Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), Surabaya, menciptakan mesin pengolah mineral logam (smelter) mini. Menggunakan sistem dapur tinggi (blast furnace), alat ini dirancang untuk perusahaan tambang kelas menengah.

Tim Laboratorium Pengolahan Mineral dan Material (LPMM) Departemen Teknik Material ITS merancang purwarupa smelter ini sejak 2013. Memiliki kapasitas pengolahan hingga 10 ton bijih, mesin ini sudah diuji coba untuk

...

Berita Lainnya