Papan Layang Marty McFly

Senin, 11 Juli 2016

Sementara skateboard adalah papan luncur di darat yang beroda, hoverboard tanpa roda sebiji pun. Menapak pada hoverboard, Anda dapat melayang ke arah yang dikehendaki—seperti Marty McFly ketika kabur dari kejaran Biff Tannen dan gengnya dalam film Back to the Future Part II. Ketika film itu dibuat pada 1989, papan layang tersebut benda fiksi belaka. Kini perusahaan berlomba-lomba menciptakan hoverboard yang paling praktis, efisien, dan aman.

F

...

Berita Lainnya