'Tinggal Glanggang' Mister IMF

Masa depan rekapitalisasi perbankan dipertanyakan kembali. Dana Moneter Internasional (IMF) terkesan cuci tangan.

Minggu, 31 Oktober 1999

Direktur Utama Bank Mandiri, Robby Djohan, pernah sesumbar. "Akhir tahun ini," katanya, "kami akan mencetak laba Rp 400 miliar." Akan berhasilkah Robby? Mudah-mudahan saja. Tapi kalau melihat sepak terjang Bank Mandiri saat ini, target setinggi itu terkesan sangat muluk. Hingga tiga bulan sebelum tahun ini berakhir, Bank Mandiri belum berjalan normal. Tingkat modal bank yang berasal dari penggabungan empat bank pemerintah (BDN, Bapindo, Exim, dan B...

Berita Lainnya