Setelah Salim Ringkes-Ringkes

Salim melepas Indofood pada detik-detik terakhir. Indocement dan Indomobil akan segera menyusul. Salim benar-benar akan cabut dari Indonesia?

Minggu, 27 Juni 1999

Sekali dayung, dua, eh, tiga pulau terlampaui. Begitulah kalau bos konglomerat Liem Sioe Liong punya manuver. Dengan sekali gebrak, yaitu menjual perusahaan mi instan terbesar di dunia, Indofood Sukses Makmur, ke sebuah perusahaan publik di Hong Kong, Salim menjala tiga keuntungan sekaligus. Pertama, mendapatkan sejumlah besar uang tunai dalam waktu singkat. Dengan transaksi ini Salim bisa menjala US$ 421 juta (atau setara dengan Rp 3,2 triliun...

Berita Lainnya