Kedipan Poker Rekapitalisasi Bank

Penutupan bank yang sekarat ditunda. Ini memberi peluang bagi bank sakit untuk tetap hidup dan membebani sistem perekonomian. Kalau itu terjadi, ongkosnya terlalu mahal.

Senin, 1 Maret 1999

Barangkali inilah ironisnya pemerintahan kita. Kepercayaan yang sudah tipis bukannya dipupuk, eh, malah dibuang begitu saja. Agaknya, itulah yang terjadi ketika pemerintah menunda rencana penutupan bank, pekan lalu. Semula, seperti sudah dijadwalkan jauh hari sebelumnya, pemerintah akan menutup bank-bank yang sekarat, Sabtu pekan lalu. Namun sehari sebelum perhelatan besar itu, tanpa disangka, Menteri Koordinator Bidang Ekonomi, Keuangan, dan I...

Berita Lainnya