Tak ada masalah

Dana two step loan lembaga keuangan internasional yang tersimpan di bank-bank BUMN menjadi modal bagi bank-bank pemerintah untuk mencapai CAR 5%. selain itu, dana dari KLBI dan sisa APBN.

Sabtu, 11 April 1992

SENIN, 30 Maret pekan silam, bukanlah sekadar hari kerja rutin bagi bank-bank pemerintah. Di luar perhitungan rugi laba biasa, hari itu merupakan jatuh tempo bagi ketujuh bank BUMN untuk memenuhi batasan CAR 5%. Bank Sentral sudah menetapkan deadline khusus CAR (capital adequacy ratio atau perbandingan modal dengan aset berisiko). Untuk ini tak ada tawar-menawar. Kendati dalam menilai sebuah bank, unsur CAR hanya berbobot 20%, tapi CAR ...

Berita Lainnya