Menyoal 'Insider Trading' Saham BCA

Minggu, 15 Juli 2001

Bank Central Asia (BCA) dituduh melakukan insider trading dalam penawaran saham tahap kedua. Ceritanya bermula ketika Deni Daruri dari Center of Banking Crisis (CBC) menemukan fakta bahwa saham BCA ditawarkan di bawah harga Rp 900 per lembar, padahal pergerakannya dari 29 Mei sampai 30 Juni rata-rata Rp 1.000, dengan harga tertinggi Rp 1.257 dan terendah Rp 925. Akibat "permainan" itu, saham pemerintah yang didivestasikan sebesar 10 persen mengalam...

Berita Lainnya