Hancurnya Impian 'yang Terbesar di Asia'

Minggu, 8 Juli 2001

ORANG belum lupa akan mimpi besar Eka Tjipta Widjaya, yang mendambakan grup usahanya menjadi "yang terbesar di Asia" di bidang pulp dan kertas. Impian spektakuler seperti ini sah-sah saja, apalagi para "macan Asia" waktu itu sedang garang-garangnya. Ketika krisis ekonomi tiba-tiba membelit macan-macan itu—Juli 1997—Eka Tjipta sudah melakukan ekspansi usaha, tapi belum akan segera memetik sukses. Tapi utang raksasa sudah telanjur dibuat, tinggal m...

Berita Lainnya