Sejarah Ladang Gas Arun
Minggu, 17 Juni 2001
Ladang gas Arun ditemukan oleh Mobil Oil pada 1971 di Desa Aron, Kecamatan Syamtalira A, Kabupaten Aceh Utara. Ketika itu, persediaan gas alamnya diperkirakan 17,1 triliun standar kaki kubik, dengan tekanan yang cukup tinggi, sekitar 7.100 PSI atau setara dengan 490 kilogram per sentimeter persegi. Suhu gas yang berada pada kedalaman 9.450 kaki atau 2.882 meter itu mencapai 353 derajat Fahrenheit atau 117 derajat Celsius. Angka cadangan gas y...