Bisa Timbul Krisis Mini

Amerika mengalami defisit pada neraca perdagangannya dan penurunan nilai dolar terhadap bbrp mata uang, alyen, mark jerman, franc swiss, rupiah. jepang mengalami surplus dan pelonjakan nilai yen.

Sabtu, 17 Desember 1977

SEMACAM krisis moneter mini bisa timbul dengan merosotnya dollar AS terhadap beberapa mata uang lainnya akhir-akhir ini. Terhadap Yen, nilai dollar sudah merosot dengan 17% sejak Januari lalu. Defisit neraca perdagangan AS dan surplus yang dialami Jepang merupakan faktor utama di belakang kemerosotan nilai dollar. Impor minyak yang belum hisa ditekan, inflasi yang merusak daya saing ekspor merupakan sebab utatna AS m...

Berita Lainnya