Bekas Menteri Menunggu Izin

Bekas menteri urusan pendapatan, pembiayaan & pengawasan keuangan negara, Mohammad Hasan, ingin menjadi pengusaha. Ia menunggu izin dari menteri untuk membuka perkebunan coklat di Kalimantan Timur.(eb)

Sabtu, 7 Mei 1977

NAMANYA sering menjadi berita halaman depan koran nasional pada tahun 1964-65 ketika menjabat Menteri Urusan Pendapatan, Pembiayaan dan Pengawasan Keuangan Negara. Pengangkatannya menghebohkan, karena dia diketahui tidak terlatih untuk itu. Mohammad Hasan (dulu Tan Kim Liong) sebelumnya adalah juru potret koran Suluh Indonesia, pernah memimpin harian Duta Masyarakat dan terpilih ke DPR tahun 1955 dengan tiket partai ...

Berita Lainnya