"Ibarat Pintu Yang Baru Dibuka"
Devaluasi rupiah terhadap dolar diharapkan dapat mendorong usaha meningkatkan ekspor, mengurangi impor bahan baku dan menggalakkan penggunaan produksi dalam negeri.
Sabtu, 9 Desember 1978
SUARA mesin tik masih gemericik di ruangan sekretaris Ketua Bappenas di Jl. Taman Suropati, Jakarta, Senin malam itu. Dan di ruang sebelahnya, Menko Ekuin Prof. Dr. Widjojo Nitisastro sudah siap untuk diwawancarai tim wartawan TEMPO. Banyak hal sudah dikemukakan Widjojo tentang Kebijaksanaan 15 Nopember itu. Tapi ada beberapa hal menarik yang belum diungkapkan. Beberapa petikan: TENTANG DEVALUASI RUPIAH PER...