Punya Selera Tinggi

Mobil sedan yang dirakit di Indonesia meningkat. Masyarakat kota di indonesia cenderung suka ganti mobil. Masuknya mobil CKD dalam bentuk terurai ke Indonesia merupakan sumber pajak yang besar. (eb)

Sabtu, 28 Oktober 1978

SEORANG pengusaha asing di Jakarta punya anggapan begini tentang dunia mobil di Indonesia: There is no business like car business (Tak ada bisnis seperti bisnis mobil). Anggapan itu banyak benarnya. Orang di Indonesia, atau lebih tepat di kota-kota besar, makin gemar saja memiliki mobil baru. Meski harga sebuah sedan yang dirakit di Indonesia minimal dua kali lipat dari di Singapura misalnya, tak urung mobil yang dir...

Berita Lainnya