Bangka II Datang, Mentok Tin Muncul

Kapal keruk Bangka II merupakan kapal keruk terbesar milik PT Timah yang dibuat di Jepang dimaksudkan untuk meningkatkan produksi timah Indonesia. Batangan timah mentok Tin mulai dipasarkan. (eb)

Sabtu, 30 September 1978

SETELAH mendapat serangan taufan di laut Cina Selatan, kapal keruk Bangka II selamat sampai di Air Kantung, di lepas pantai pulau Bangka September ini. Beratnya 9000 ton, panjang pontoonnya 108 meter dan lebarnya 32,5 meter. Harganya? US$ 17.363.000, termasuk suku cadang untuk 2 tahun operasi. Dibangun dan ditarik dari galangan kapal Mitsubishi Heavy Industry Hiroshima Shipyard, Jepang, Bangka II merupakan yang ...

Berita Lainnya