Berkumpullah Prawiro CS

Bank pasar, yang merupakan bank sekunder, mengharapkan pembinaan dari BI dan membentuk asosiasi. Bank yang melayani pedagang kecil dan pengusaha lemah ini ingin mendapat fasilitas kredit likuiditas. (eb)

Sabtu, 22 Juli 1978

BIASANYA bank ini kecil dan tidak punya cabang. Daerah operasinya terbatas pada lingkungan lokasinya, terutama pasar. Di Jakarta jumlahnya sekitar 20-an dan di seluruh Indonesia, 370-an. Mereka tumbuh secara sederhana. Tapi belakangan ini mereka mengharapkan pembinaan, hingga berpikir untuk mengadakan suatu asosiasi tersendiri. "Hanya dengan wadah asosiasi," kata Mh. Djoko Prawiro, wakil pimpinan Koperasi Bank Pasar Dw...

Berita Lainnya