Balladur vs hollywood

PM Perancis Edouard Balladur,64, bersikeras membatasi film impor AS. serbuan budaya AS ke Eropa tetap dibatasi kuota. namun selera hollywood siap menyusup ke ruang keluarga lewat video, dan film televisi.

Sabtu, 25 Desember 1993

INDUSTRI film Eropa agaknya harus berterima kasih kepada Edouard Balladur. Dalam sidang Putaran Uruguay, yang berakhir di Jenewa pekan lalu, Perdana Menteri Prancis itu tanpa gentar berdiri menentang perwakilan dagang Amerika Serikat. Debat seru terjadi, terutama karena Amerika bersikeras ingin memasukkan film dan televisi dalam kesepakatan perdagangan bebas. Prancis sebaliknya, bersikukuh mempertahankan haknya untuk menyubsidi produser film mere...

Berita Lainnya