Mar'ie, si gelandang moneter

Ada anggapan kekuasaan menteri keuangan terlalu besar. dialah ketua dewan moneter, yang mengatur dan bertanggung jawab terhadap utang luar negeri.

Sabtu, 7 Agustus 1993

ADA pertimbangan dan alasan tersendiri mengapa Presiden Soeharto memutuskan untuk menunjuk Mar'ie Muhammad sebagai Menteri Keuangan RI. Salah satu yang penting, barangkali, karena lelaki yang berkacamata tebal itu dipandang amat berhasil menjaring pajak penghasilan (PPh) ketika dia menjabat Direktur Jenderal Pajak. Kini, adalah Mar'ie Muhammad meneruskan tongkat komando dari tangan J.B. Sumarlin yang oleh pengamat ekonomi Sjahrir dipandang sebagai...

Berita Lainnya