Menunggu batas sebelum Caracas

Libya dan iran menaikkan harga minyaknya menjelang sidang opec di caracas. saudi arabia juga memperingatkan kemungkinan harga minyaknya naik. indonesia tak mau ikut serta. (eb)

Sabtu, 3 November 1979

MENUNGGU pertemuannya di Caracas, ibukota Venezuela, pertengahan Desember nanti, beberapa anggota negara pengekspor minyak (OPEC) ternyata, tak lagi bisa menahan diri. Sampai akhir pekan lalu sudah 5 dari 13 anggotanya menaikkan harga minyaknya. Tapi baru Iran dan Libia yang menembus batas harga tertinggi $ 23.507 sebagaimana sudah disepakati dalam sidang OPEC di Jenewa pertengahan Juni lalu. Menaikkan harga min...

Berita Lainnya