Jangan terpesona padi

Perhimpunan agronomi indonesia bertekad untuk melaksanakan konsep industrialisasi pertanian lewat komisariat daerah. disambut dingin oleh hkti. (eb)

Sabtu, 11 April 1981

PERTANIAN merupakan penyumbang devisi terbesar no. 2 setelah minyak. Jumlah penduduk yang terlibat mencapai 80 juta orang. Tetapi bidang ini nampaknya sangat terlambat menyerap teknologi untuk mempertinggi produksi. Hal ini jadi bahan perbincangan dalam konperensi Perhimpunan Agronomi Indonesia (Peragi) yang berlangsung pekan lalu di Jakarta. Dalam sebuah upacara di Istana Negara, Presiden Soeharto membuka konp...

Berita Lainnya