Demi harga pasar dikekang

Untuk mendongkrak harga plywood dunia, apkindo membanjiri pasar di jepang, dan mengekang ekspor ke negara lain. berhasilkah siasat ini?

Sabtu, 16 Oktober 1993

SETELAH geger soal bahan baku gelap, pengusaha kayu lapis kini menghadapi masalah pemasaran. Harga kayu lapis di pasar dunia, secara perlahan tapi pasti menurun. Ini membuat Bob Hasan, Ketua Apkindo (Asosiasi Pengusaha Kayu Lapis Indonesia), pekan lalu mengumpulkan 29 anggotanya. Pertemuan itu membahas bagaimana caranya agar harga jual kayu lapis di pasar dunia tetap bertahan antara US$ 450 dan US$ 500 per meter kubik. Hatta, Apkindo bersemangat ...

Berita Lainnya