Buah Si Eyang Putri

Sesudah gagal mengekspor nanas kalengan, kini mulai mengekspor enau kalengan. Prospeknya masih teka-teki. (eb)

Sabtu, 28 Mei 1983

JIKA ekspor Indonesia lesu, dengarlah selingan ini, kisah Mahidin Nasution. Petani berumur 50 tahun itu -- yang sekaligus pengumpul buah enau -- sejak bulan ini dapat pasar baru yang cukup potensial. PT Eyang Putri, perusahaan yang bergerak dalam industri makanan kaleng di Pematang Siantar (Sum-Ut), menyanggupi akan membeli enau, yang sudah dikupasnya seharga Rp 200 per kg. Mahidin sendiri, yang sehari bisa mengumpul...

Berita Lainnya