Kalah kliring itu biasa

Wawancara tempo dengan menkeu j.b. sumarlin tentang isu kalah kliring, kebijaksanaan uang ketat, spekulasi valuta asing, dan suku bunga bank.

Sabtu, 20 Februari 1993

HARI-hari belakangan ini merupakan hari-hari ekstrasibuk Menteri Keuangan J.B. Sumarlin. Sejak heboh kasus Bank Summa, ia hampir tak henti-hentinya disibukkan oleh isu kalah kliring bank-bank swasta lain, isu Pemerintah bakal melakukan devaluasi, sampai soal isu memperkirakan kebijaksanaan uang ketat akan kembali diterapkan. Apa yang sebenarnya terjadi dengan perekonomian kita? Menteri Sumarlin meluangkan waktu menerima wartawati TEMPO Linda Djal...

Berita Lainnya