Indikator

Liem sioe liong yang mempunyai saham terbesar di hibernia bank, as, kini telah membuahkan hasil.

Sabtu, 14 Juli 1984

INVESTASI Liem Sioe Liong di Hibernia Bank, California, AS, sudah membuahkan hasil. Tahun lalu, bank itu - yang pernah dirampok Patty Hearst, anak raja koran Randolph Hearst - memperoleh keuntungan US$ 4 juta. Padahal, pada tahun 1982, saat Liem masuk mengambil alih 68% sahamnya (kini sudah 99,7%), bank sial itu menderita kerugian US$ 13 juta. Hibernia tampaknya banyak tertolong, karena bank itu belakangan banyak juga menanga...

Berita Lainnya