Indikator

Gapkindo menganggap Inro tak melindungi lagi produsen karet alam Indonesia. Karenanya, Syamsir Rachman menyarankan agar andil Indonesia ke INRO dialihkan untuk menstabilkan harga karet bagi eksportir.(eb)

Sabtu, 2 November 1985

ORGANISASI karet alam internasional (INRO) dinilai tak bermanfaat lagi oleh para produsen karet alam Indonesia. Asosiasi mereka, Gapkindo, mencetuskan hal tersebut dalam kongres tahunan, pekan lalu. Syamsir Rachman, yang terpilih kembali sebagai ketua Gapkindo (Gabungan Pengusaha Karet Indonesia), mengatakan bahwa andil Indonesia ke INRO lebih baik digunakan pemerintah untuk menstabilkan harga karet bagi eksportir. Konon, jum...

Berita Lainnya