Indikator

Garuda meningkatkan pengisian rute denpasar-jakarta-tokyo menjadi tujuh kali sepekan dengan menempatkan seorang pramugari jepang di kelas eksekutif.(eb)

Sabtu, 10 Mei 1986

CITRA Garuda Indonesia, tampaknya, semakin membaik di kalangan turis Jepang. Orang Jepang biasanya fanatik untuk terbang dengan maskapai JAL (Japan Air Lines). Tapi, sejak awal tahun ini, sudah banyak yang memanfaatkan Garuda. Pesawat DC-10 Garuda, yang biasa terbang lima kali seminggu pada jalur Denpasar-Jakarta-Tokyo, selama kuartal I 1986 terisi rata-rata 80%. Garuda lalu meningkatkan pengisian rute itu menjadi tujuh kali...

Berita Lainnya