"Diet Nasional" Untuk Siapa Saja

Rapbn 1986-1987 turun 7% dari tahun sebelumnya. dana untuk pembangunan diciuntukan. beberapa pihak ikut terpukul. ada pos baru untuk bulog. para pengamat meng anggap sasaran ppn terlalu tinggi.

Sabtu, 11 Januari 1986

MUNGKIN masih banyak yang kaget melihat kenyataan RAPBN mendatang itu benar-benar turun 7% -- sekalipun Kepala Negara sudah menyiratkan kemungkinan tadi ketika menyampaikan pidato tahun baru 1986: keadaan ekonomi Indonesia sepanjang 1985 lalu memang tidak terlalu menggembirakan, karena terkena perkembangan ekonomi dunia yang tidak menentu. Hampir seluruh ekspor komoditi nonmigas jatuh, dan mendapat saingan. Harga minyak juga men...

Berita Lainnya