Ledakan di Cilegon

Salah satu pipa gas pabrik krakatau steel meledak. menyebabkan terhentinya produksi besi spons selama empat hari. menurut dirut t. ariwibowo, kemacetan tersebut tidak akan mengganggu pemasaran.

Sabtu, 23 Mei 1987

PT Krakatau Steel (KS) nyaris buntung setelah disebut meraih untung. Soalnya, salah satu dari 15 pipa gas pabrik itu, yang terletak di Unit II Pabrik Besi Spons, meledak Kamis pekan lalu. Selain menimbulkan kebakaran, ledakan juga mengakibatkan proses produksi di Kawasan Industri Baja Terpadu itu macet total - setidaknya selama empat hari. "Itu karena kami harus melakukan pemeriksaan pada semua pipa yang digunakan," kata T. Ariwib...

Berita Lainnya