Menyimak UU Perdagangan Baru

Senator AS Ernest Hollings berkunjung ke Indonesia ia berperan besar menyusun sebuah ruu "hollings' bill". ingin menjalankan perdagangan berasaskan timbal balik pada negara-negara yang mendapatkan kuota.

Sabtu, 3 September 1988

SEORANG Senator Amerika pekan silam tampak menjadi tamu pemerintah. Ernest Hollings, Senator dari Partai Demokrat, selama kunjungannya di Jakarta diterima Menteri Perdagangan, Menteri Luar Negeri, Ketua DPR/MPR, sampai dengan Presiden Soeharto. Holling cukup dikenal. Dialah yang berperan besar menyusun sebuah RUU berbau proteksionis yang kini sangat dirisaukan kalangan pengusaha tekstil di Indonesia. "Senator memang diundang p...

Berita Lainnya