Panas dingin di pasar sekunder

Setelah bergejolak, pasar sekunder Bursa Efek Jakarta mencatat titik terendah sejak akhir juli '89 investor asing cenderung menunggu, investor lokal sibuk. sosok pasar sekunder Bursa Efek Jakarta.

Sabtu, 23 September 1989

SUHU pasar sekunder di lantai 4 Bursa Efek Jakarta (BEJ) belakangan mengalami kurva yang agak mendebarkan. Setelah menghangat bulan lalu, akhir mingu kemarin suhunya tiba-tiba meluncur. Entah mengapa. Bahkan mulai mendingin. Senin pekan ini, keseluruhan transaksi di lantai yang banyak gaya itu cuma mencatat Rp 1,31 milyar. Itulah titik terendah sejak 31 Juli lalu, yang mencatat Rp 718 juta. Berbagai analisa muncul, menebak-neba...

Berita Lainnya