Modal jepang ditawarkan

PT Bina Usaha Mandiri menerima bantuan Rp 2,65 milyar sebagai penyertaan modal japan asean investment co (jaic). PT Astra Rubber Seal Industry akan dibantu jaic 35% dari investasi 4 juta dolar AS.

Sabtu, 2 September 1989

BANTUAN Jepang kepada ASEAN -- yang dijanjikan Naboru Takeshita, mantan PM Jepang di Manila akhir 1987 -- kini mulai dipenuhi. Bantuan yang US$ 2 milyar itu, disalurkan lewat dua perusahaan Jepang: Japan ASEAN Investment Co (JAIC) dan Japan Development Overseas Co. (JDOC). Sebegitu jauh, baru dua perusahaan swasta Indonesia yang memanfaatkan bantuan itu -- satu hal yang agak mengherankan juga. "Mungkin karena keterbatasan info...

Berita Lainnya